MACAM-MACAM TEH DAN SERTA MANFAATNYA


    Siapa di sini yang tidak suka minum teh ? pasti banyak yang suka apalagi di saat sore hari dan kumpul-kumpul bersama teman ataupun keluarga. Bukan hanya rasa rasa yang enak dan menenangkan ternyata teh juga kaya akan manfaatnya loh guys.



Berikut 5 macam teh dan serta manfaatnya :

Baca Juga : 5 HAL UNIK PADA TUBUH MANUSIA

1. TEH TAWAR (Biasa)

  • Mengontrol Kadar Gula Darah
  • Melancarkan Sirkulasi Darah
  • Mengurangi Kolesterol
  • Meminimalisir Risiko Kanker
  • Meminimalisir Risiko Penyakit Parkinson
  • Melegakan Tenggorokan
  • Mencegah Penuaan Dini
  • Melangsingkan Tubuh
  • Mencegah Dehidrasi
  • Menenangkan Tubuh


2. TEH HIJAU

  • Menurunkan Berat Badan
  • Menurunkan Kolesterol
  • Kesehatan Kulit
  • Kesehatan Daya Ingat
  • Mengurangi Risiko Kematian Akibat Penyakit Jantung


Baca Juga : AWET MUDA BERMODALKAN JUS

3. TEH HITAM

  • Meningkatkan kesehatan jantung
  • Mengurangi risiko kanker ovarium
  • Mengurangi risiko diabetes
  • Kesehatan pencernaan
  • Stabilkan gula darah
  • Tajamkan focus
  • Perlambat sel kanker
  • Meringankan penyakit asma
  • Mengurangi stress
  • Menjaga kesehatan mulut
  • Antioksidan


4. TEH DAUN KELOR

  • Mengobati Kanker 
  • Menyehatkan Mata
  • Menurunkan Kadar Gula
  • Antioksidan
  • Menurunkan Kolesterol
  • Gizi untuk Ibu Menyusui
  • Sebagai Anti-Penuaan
  • Menyehatkan Pencernaan
  • Menjaga Fungsi Otak
  • Mengobati Cacingan
  • Mengurangi Peradangan
  • Mencegah Keracunan Arsenik
  • Mengobati Edema
  • Melindungi Hati
  • Melawan Bakteri
  • Menyehatkan Tulang
  • Meningkatkan Libido
  • Mengobati Asma
  • Mencegah Gangguan Ginjal
  • Mengobati Anemia dan Penyakit Sel Sabit


5. TEH CHAMOMILE

  • Mengatasi depresi
  • Meredakan reaksi alergi
  • Mencegah insomnia
  • Menjaga kesehatan kulit
  • Mengurangi nyeri haid
  • Mengatasi diabetes dan menurunkan gula darah
  • Memperlambat osteoporosis
  • Mengurangi peradangan
  • Pencegahan kanker
  • Membuat tidur lebih cepat
  • Mengobati gejala pilek
  • Kesehatan jantung
  • Mencegah arthritis

    Itu lah berikut macam - macam teh serta dengan manfaatnya, tapi inget ya guys "Jangan Sering Minum Teh Pada Saat Perut Kosong Di Pagi Hari" karena tidak di anjurkan dan bahkan berbahaya, di karena kan dapat Mengganggu aktivitas metabolik, lebih cepat haus, mengikis kesehatan gigi, mual dan menyebabkan sembelit. Maka dari itu mulailah dengan sarapan terlebih dahulu atau sambil nyemil-nyemil guys 😊

Komentar

Postingan Populer